Masakan kusus untuk penderita Impotens

Dengan melakukan tips resep di bawah ini secara tekun dan rajin insya allah Impotens anda
akan segera sembuh:

Bahan :
- 500 gram buah pare
- 250 gram kerang hijau yang sudah di rebus
- 100 gram cabai hijau
- 100 gram cabai merah
- 150 gram tomat
- 6 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 3 iris jahe
- 3 iris kunyit
- 3 iris lengkuas
- 2 lembar daun salam
- 1 batang serai
- garam dan gula pasirr secukupnya
- minyak goreng secukupnya

Caranya:
- setelah di cuci bersih,buah pare di buang bijinya,di rajang atau di iris kasar-kasar
- iris cabe merah,cabe hijau dalam bentuk menyerong,tomat di rajang kasar
- tumislah semua bumbu-bumbu sampai setengah layu,masukan tomat,pare,kerang hijau,beri
garam dan gula pasir secukupnya,aduk sampai merata hingga setengah matang
-amalkan cara tersebut di atas untuk makanan sehari-hari.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar