Amalan mempermudah melahirkan

Amalan mempermudah melahirkan :

BISMILLAAHIR ROHMAANIR ROHIIM

WALLOHU AKHROJAKUM MIN BUTUNI UMMAHADIKUM TAROTAN UKHRO SYAHLAN


Lakunya :

Puasa sunath biasa senin dan kamis di mulai pada masa saat kehamilan sampai mau menjelang melahirkan

Amalkan doanya setiap malam hari sebanyak 100 kali.

Dan pada saat mau melahirkan,bacakan doa di atas pada segelas air putih sebanyak tiga kali,kemudian setelah membacanya tiupkan pada air tersebut serta minumkanlah dan sisanya untuk di oleskan pada ubun-ubunya.

pada waktu membaca doa di atas,pada kalimat " UKHRO SYAHLAN" di baca atau di ulang tiga kali

Insya Allah dengan izin-Nya persalinan akan Lancar dan Selamat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar